Manfaat Mendengarkan Musik ternyata mempunyai dampak positif yang dapat bermanfaat bagi kesehatan kita lho, mungkin bagi sebagian orang mendengarkan musik merupakan sebuah hobi namun tanpa sadari ternyata kebiasaan tersebut dapat membantu meningkatkan konsentrasi dan memberikan perubahan pada suasana hati seseoarang yang mendengarkannya.Berdasarkan hasil sebuah penelitan ternyata mendengarkan musik dapat memberikan efek yang sangat bagus bagi otak kita terutama yang terkait tentang memori dan penglihatan.
Manfaat Mendengarkan Musik Bagi Kesehatan
Ternyata mendengarkan musik itu memilki hubungan kausal terhadap bagian inti otak yang berekasi terhadap rangsangan seperti makanan, cahaya dan seks. Nah, langsung saja berikut ini adalah beberapa manfaat dari mendengarkan musik untuk kesehatan :1. Meningkatkan suasana hati (mood), berdasarkan sebuah hasil studi di Kanada dengan mendengarkan musik favorit dapat mendorong pelepasan hormon dopamin yang mampu mencairkan suasana hati sesorang. Secara tidak langsung efek suara dari musik dapat merangsang otak kita untuk menciptakan rasa senang pada pendengarnya.
2. Meningkatkan Fokus, dengan mendengarkan musik dapat membantu kita meningkatkan konsentrasi dan fokus seseorang. Dari beberapa informasi ternyata mendengarkan musik favorit kita dapat meningkatkan energi pada otak kita sehinggak kinerja otak kita juga meningkat.
3. Meningkatkan daya tahan tubuh, wow tahukah anda ternyata dengan mendengarkan musik dapat meningkatkan daya tahan tubuh sebesar 15 persen, meningkatkan semangat dan efisiensi energi 1-2 persen.
4. Kesehatan Mental yang lebih baik,Musik dapat menjadi pengobatan yang efektif dan positif bagi orang-orang berurusan dengan kondisi kesehatan mental.
5. Meredakan stress, apabila anda stress silahkan coba untuk mendengarkan lagu atau musik kesukaan anda hal ini terbukti dapat mengurangi kadar stress yang kita alami.
Itulah beberapa manfaat mendengarkan musik bagi kesehatan, jadi marilah kita kita isi waktu luang yang membosankan kita dengan mendengarkan musik karena itu akan lebih baik dan sehat untuk kita.
Baca juga:
- obat-herbal-untuk-lemah-jantung
- obat-herbal-keguguran
- obat-herbal-untuk-imun-tubuh-yang-alami
- obat-herbal-ginjal-bocor-alami
- obat-herbal-penyakit-ginjal-kronis-alami
- obat-herbal-adrenoleukodystrophy-alami
- obat-herbal-asam-urat-dan-darah-tinggi-alami
- kini-penyakit-ambeien-sudah-tidak-jadi-momok-lagi
- obat-herbal-diabetes-melitus-alami-atasi-gejala-kencing-manis
- obat-herbal-parkinson-alami-mengurangi-parkinson
- obat-herbal-vitalitas-alami-pria-dewasa
- obat-herbal-berat-badan-tanpa-efek-samping
- obat-darah-tinggi-herbal-turunkan-tekanan-darah-tinggi-alami
- obat-herbal-jantung-lemah-untuk-penyakit-jantung-lemah
- khasiat-manggis-untuk-kesehatan-alami
- obat-ginjal-bocor-alami-pada-anak-dan-dewasa
- obat-herbal-alami-agar-anak-cerdas
- obat-hiv-aids-alami-telah-ditemukan-saat-ini
- obat-herbal-hiv-aids-alami-berdampingan-telah-ditemukan
- penyakit-hepatitis-c-versus-obat-herbal-hepatitis-c